FILIA

by - 7:13 PM

FUNGISIDA
FILIA 525 SE
Bahan aktif : Propikonazol 125 g/l, trisiklazol 400 g/l

Fungisida terbaru dan protektif untuk mengendalikan penyakit blas Pyricularia oryzae pada tanaman padi.Mudah diaplikasikan, ekonomis dan hemat.

Manfaat Produk
Mencegah dan mengendalikan blas secara efektif. Meningkatkan kekuatan batang tanaman sehingga tidak mudah rebah. Tanaman dan daun tampak lebih hijau. Hemat dan ekonomis. Meningkatkan hasil panen.

Keunggulan Produk
Dengan kombinasi dua bahan aktif pilihan yang diformulasi secara tepat maka tidak saja mengengalikan penyakit blas yang sering terjadi pada tanaman padi seperti Ustilago, hawar pelepah, dirty panicle pada bulir tetapi juga membuat batang lebih kuat, penampilan daun dan tanaman padi lebih hijau dan memberikan peningkatan hasil yang signifikan.

Petunjuk Penggunaan

TANAMAN
SASARAN
DOSIS FORMULASI
CARA DAN WAKTU PENGGUNAAN
Padi
penyakit blas Pyricularia oryzae


Peningkatan hasil tanaman, hasil ubinan dan dugaan hasil/ha
1 – 1,5 g/l



1 l/ha


Penyemprotan volume tinggi
Dalam satu musim tanam diaplikasikan 4 kali yaitu pada 20, 30, 40 dan 60 hari setelah tanam.

Aplikasi 25, 35, 45 HST atau 45, 65, 75 hari setelah tanam (HST)


Wilayah : Nasional

PT.SYNGENTA Indonesia